khotbah

Khotbah di Bukit

Oleh: Sandi Putra

Khotbah di bukit ditulis oleh rasul Matius kepada orang-orang Yahudi kebanyakan yang kurang pendidikan, mempunyai tujuan untuk menegaskan bahwa "Yesus adalah nabi yang akan datang", yang dinubuatkan oleh nabi Musa di dalam Taurat, yang harus didengarkan perkataannya (Ul.18:15). Karena Dia adalah TUHAN sendiri yang memberikan perintah baru di atas bukit (Matius 5:1-12), seperti TUHAN yang telah memberikan Sepuluh Perintah kepada Musa di atas gunung Sinai. Dengan menggunakan gambaran seperti ini, rasul Matius memberikan penilaian bahwa Yesus mempunyai kualitas yang sejajar bahkan lebih dari pada nabi Musa, dan orang Yahudi dapat mengerti pesan yang diberitakannya itu. Baca selengkapnya ... about Khotbah di Bukit