Menyerah

Jangan Pernah Menyerah

Oleh: Ev. Margareth Linandi

Kehidupan mengikut Tuhan tidak selalu mulus. Ada kalanya jalan hidup kita berbatu-batu, entah berapa lama dan berapa jam jalan yang kita lewati penuh dengan lika-liku, kerikil-kerikil tajam yang mungkin mengikuti kita.

Dalam Lukas 18:1-8; ada seorang janda yang miskin yang minta supaya hakim membela haknya dan yang luar biasa dari janda ini adalah janda ini tidak pernah menyerah dan putus asa untuk terus meminta dan meminta sampai akhirnya hakim itu membenarkannya dan ia mendapat keadilan. Baca selengkapnya ... about Jangan Pernah Menyerah

Menyerah di Sungai Yabok

Penulis : Sunanto Choa

Kej 32:28 Lalu kata orang itu: "Namamu tidak akan disebutkan lagi Yakub, tetapi Israel, sebab engkau telah bergumul melawan Allah dan manusia, dan engkau menang."

Kisah pergumulan Yakub melawan Allah di sungai Yabok merupakan salah satu kisah seru yang terdapat di Alkitab. Namun kisah ini juga mengandung sebuah pelajaran penting yang dapat diaplikasikan dalam hidup kekristenan kita. Sama seperti Yakub, kita semua satu waktu akan dibawa pada 'Sungai Yabok' yang berarti tempat pengosongan/pelepasan. Baca selengkapnya ... about Menyerah di Sungai Yabok